Manusia dalam Perspektif Teori Evolusi dan Islam

Avatar
Webinar polemik Manusia peserta dalam perspektif barat (teori charles Darwin) dan islam (Al-qur’an dan Hadist)
Webinar polemik Manusia peserta dalam perspektif barat (teori charles Darwin) dan islam (Al-qur’an dan Hadist)

Wartacakrawala.com – Mahasiswa KKN MIT DR XI UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan webinar dibidang kesehatan dan sains dengan Tema “polemik Manusia peserta dalam perspektif barat (teori charles Darwin) dan islam (Al-qur’an dan Hadist) yang dilaksanakan pada Minggu, (07/02).

Kegiatan ini membahas tentang poloemik manusia pertama di bumi sebagai nenek moyang manusia yang menjadi bahan diskusi para ilmuwan. Memahami jadi diri manusia pertama di bumi merupakan bahan kajian penting karena manusia ingin tahu siapa jati diri leluhur dan jati dirinya.

Pembahasan ini sangat menarik para peserta baik dari kampus maupun dari luar kampus, karena penjelasan tersebut diambil dari perspektif barat dan islam.

Terdapat dua pemateri, pertama yaitu Asri Febriana,M.Si yang menyampaikan materi manusia pertama berdasarkan perpektif barat (teori charles Darwin). Dan yang kedua di isi oleh Moh.Masrur M.Ag yang menyampaikan materi manusia pertama berdasarkan perspektif islam (Al-Qur’an dan Hadist).

Baca juga: Potensi Ekonomi Budidaya Tanamam Azolla

Untuk memahami polemik tersebut, webinar kali ini dibuat dengan harapan menambah khasanah dan pemahaman tentang manusia pertama dalam Al-Qur’an dan Sains.

“Kita hanya berbagi nenek moyang bersama dengan monyet, tetapi monyet bukan nenek moyang kita, nenek moyang manusia lebih ke semak belukar yang penuh akan area kusut yang gelap jadi masih banyak yang belom kita mengerti karena kita manusia saja cabang hidup dan lainnya punah,” ujar Asri Febriana

“Nabi Adam merupakan manusia pertama Al-qur’an surat Al-hijer ayat 32, Nabi Adam dan istri merupakan manusia pertama tetapi penempatan pertamanya bukan dibumi melainkan di surga karea melanggar larangan Allah, sehingga diturunkan dari surga dan ditempatkan dibumi,” pungkas Masrur.

Terkait Adam sebagai manusia pertama banyak diperdebatkan dan dikaji oleh beberapa peneliti sedangkan teori evolusi darwin menjadi salah satu faktor pemicu munculnya sains agama dari tokoh islam ditengah masyarakat islam. (*)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post
Potret budidaya tanaman Azolla

Potensi Ekonomi Budidaya Tanamam Azolla

Next Post
Wisata religi Desa Doplang Semarang

Pesona Wisata Religi Desa Doplang Semarang

Related Posts