Jokowi Teken UU Tanda Pembangunan IKN Segera Dimulai

Avatar
Presiden Joko Widodo / dok. Kementrian Sekretariat Negara
Presiden Joko Widodo / dok. Kementrian Sekretariat Negara

“Tata kelola di IKN ini perlu kerja lincah atau agile, efektif, dan efisien. Walau bentuk pemerintah khusus, harus konstitusional, harus tetap berdasarkan Undang-Undang Dasar 1945, tapi tetap mengadopsi kebutuhan dalam rangka mewujudkan IKN,” jelasnya.

Deputi Bidang Pengembangan Regional Kementerian PPN/Bappenas Rudy S. Prawiradinata menambahkan, pembangunan IKN akan memperhatikan aspek lingkungan dan sosial budaya di Kalimantan Timur.

“Tujuan tersebut ditetapkan untuk menjadikan IKN yang tidak hanya menggambarkan bagaimana masyarakat IKN di masa depan, tetapi juga menjadi refleksi bahwa semua hal, termasuk aspek lingkungan, juga dipertahankan,” jelasnya.

Total
0
Shares
0 Share
0 Tweet
0 Pin it
0 Share
0 Share
0 Share
0 Share
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post
Diskusi Hankam PB HMI

Jelang Pemilu 2024, Hankam PB HMI Ingatkan Pentingnya Penguatan Intelijen

Next Post
Ilustrasi ketentuan kelulusan siswa sekolah dasar / pontas.id

Tidak Ada UN, Ini Ketentuan Kelulusan Peserta Didik di Tingkat Sekolah Dasar

Related Posts
Total
0
Share