Peringati Hari Pahlawan, Himpunan Saudagar Mahasiswa (HISMI) Gelar Diskusi Publik

Luluk Mukarromah
Proses pelaksanaan diskusi publik menyambut Hari Pahlawan yang diadakan oleh HISMI (foto:istimewa)

Wartacakrawala.com – Dalam rangka mengingat hari pahlawan Himpunan Saudagar Mahasiswa (HISMI) mengadakan diskusi publik yang bertempat di Camp King Sulaiman Malang.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh beberapa mentor ternama salah satunya adalah dr. Fahmi. beliau berpesan anak muda harus mempunyai mimpi yang tinggi namun juga harus di realisasikan dengan aksi dan strategi yang nyata.

“Literasi itu wajib hukumnya, tapi juga harus di eksekusi dengan aksi yang nyata sehingga sebuah ide atau konsepsi bisa terealisasi dengan sempurna,” pungkas dr. Fahmi.

Kegiatan tersebut juga dipandu langsung oleh ketua umum HISMI M. jerry ari Ananta dia menyebutkan bahwa hismi hadir dengan terobosan baru bagi kalangan muda yang berjiwa enterpreneurship. Jerry menyampaikan bahwa HISMI melakukan banyak kolaborasi salah satunya dengan Nusantara gemilang.

“Insyaallah Kita melakukan banyak kolaborasi kedepannya salah satunya seperti acara malam ini, yang juga banyak di hadiri mentor-mentor besar seperti coach fahmi,coach puguh,coach ridwan,coach nurdin dan coach herman,” tuturnya. (*)

Total
0
Shares
0 Share
0 Tweet
0 Pin it
0 Share
0 Share
0 Share
0 Share
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post

KKN UIN Walisongo Produksi Jamu Untuk Tingkatkan Imunitas Tubuh

Next Post

ISMEI Sulawesi Tolak Kedatangan Jokowi di Sulsel

Related Posts
Total
0
Share