Salfok Warganet Terhadap Cuitan Anies Baswedan via Twitter, Sindir Jokowi?

Avatar
hAlUBAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAwDM0lQABkbnqQwAAAABJRU5ErkJggg==
Foto Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan yang ia unggah melalui akun Twitternya Minggu (22/11) pagi

Wartacakrawala.com – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hari ini menyapa publik lewat jejaring Twitter miliknya, Minggu (22/11) pagi.

Anies Baswedan menulis ucapan selamat menikmati Minggu pagi disertai dengan sebuah foto diri.

Dalam foto tersebut, tampak Anies Baswedan seolah-olah sedang membaca sebuah buku berbahasa Inggris.

Buku itu berjudul “How Democracies Dies” atau “Bagaimana Demokrasi Mati”.

Baca juga: Perguruan Tinggi Juga Diperbolehkan Pembelajaran Tatap Muka, Ini Syaratnya

“Selamat pagi semua. Selamat menikmati Minggu pagi,” tulis Anies Baswedan melengkapi narasi foto yang diunggahnya.

Komentar pun bertebaran. Alih-alih mendapat balasan ‘selamat pagi juga’, kolom balasan cuitan Anies Baswedan malah disesaki dengan komentar warganet yang salah fokus dengan buku yang dipegangganya.

Warganet menduga, cuitan akun Twitter @AniesBaswedan tersebut adalah salah satu bentuk sindiran kepada Presiden Jokowi.

Total
0
Shares
0 Share
0 Tweet
0 Pin it
0 Share
0 Share
0 Share
0 Share
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post

Perguruan Tinggi Juga Diperbolehkan Pembelajaran Tatap Muka, Ini Syaratnya

Next Post
foto team study kreatif kartar ORRSA pandanwangi bersama kelompok pemuda tani mandiri cemorokandang (istimewa)

Studi kreatif kartar ORRSA Pandanwangi di kampung organik Rw.06 Cemorokandang

Related Posts
Total
0
Share