7 Simbol Obat-obatan yang Wajib Diketahui, Golongan Ringan hingga Keras

Shofy Maulidya Fatihah
Ilustrasi simbol obat obatan mulai kategori ringan hingga keras / Ist
Ilustrasi simbol obat obatan mulai kategori ringan hingga keras / Ist
  1. Obat dengan simbol pohon berwarna hijau

Obat-obatan jenis ini menunjukan jika produk obat tersebut tergolong sebagai jamu yang terbuat dari bahan dasar herbal atau tanaman tradisional.

Pada kemasan obat biasanya tertulis “jamu” di bawah simbol. Seperti yang diketahui, jamu merupakan obat tradisional yang cukup manjur untuk digunakan.

  1. Obat dengan simbol tiga bintang

Produk obat dengan simbol tiga bintang berwarna kuning ini disebut dengan Obat Herbal Terstandar atau OHT. OHT ini berbeda dengan jamu secara proses pengolahan.

OHT terbuat dari bahan dasar alami dan diproses dengan teknologi tinggi serta sudah teruji toksisitas dan kronisnya. Tak hanya itu saja, OHT biasanya telah melalui tahap pre-klinik dengan tujuan agar mengetahui standar kesehatannya sebelum diproduksi.

  1. Obat dengan simbol salju berwarna hijau

Simbol tersebut merujuk pada obat-obatan fitofarmaka. Fitofarmaka merupakan obat yang mirip dengan OHT, sama-sama berbahan dasar alami namun cara pengolahannya menggunakan teknologi yang lebih tinggi dan disetarakan dengan obat-obatan modern.

Total
0
Shares
0 Share
0 Tweet
0 Pin it
0 Share
0 Share
0 Share
0 Share
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post
Timnas Indonesia U-20 lolos piala Asia 2023 / dok. PSSI

Juara Group F, Indonesia Lolos Piala Asia U-20 Bersama 13 Negera Lainnya

Next Post
Malang Institute usai gelar diskusi kebangsaan / Ist

Di Undang Oleh Malang Institute Diskusi Kebangsaan Soal Radikalisme Di Kalangan Pemuda, KAPOLRES Malang: Ini perintah, bukan undangan

Related Posts
Total
0
Share